Polikarbonat merupakan bahan yang memiliki lapisan sinar UV. Sehingga, ruangan yang menggunakan bahan tersebut sebagai atap akan terlindungi dari sinar UV. Tertarik untuk memasang atap polycarbonate di rumah? Simak informasi harga polikarbonat per meter berikut ini!
Harga Polikarbonat Per Meter 2022
Berikut ini daftar harga untuk polikarbonat yang bisa Anda jadikan referensi.
1. Solartuff/Solarflat
Jenis ini menawarkan tiga tipe transparan karakter permukaan yang berbeda. Selain itu, atap satu ini tidak terlalu tebal. Jadi, sinar matahari dapat memenuhi ruangan dan membuatnya terlihat lebih cerah. Berikut adalah daftar harganya:
- Bertekstur dengan ketebalan 3mm, panjang 20m, lebar 1,22m harganya Rp435.000,00.
- Polos dengan ketebalan 6mm, panjang 6m, lebar 1,22m harganya Rp915.000,00.
- Polos dengan ketebalan 1,2mm, panjang 50m, lebar 1,10m harganya Rp164.000,00.
2. Solarlite
Jika Anda ingin memiliki rumah dengan nuansa cerah namun tidak panas, Anda dapat menggunakan polikarbonat transparan dengan ketebalan yang besar seperti Solarlite. Berikut informasi seputar harga polikarbonat per meter:
- Solarlite dengan tebal 5mm, panjang 11,8m, dan lebar 2,1m harganya Rp2.700.000,00.
- Ketebalan 5mm, panjang 11,8m, serta lebar 2,1m harganya Rp 2.520.000,00.
3. Twinlite Greca
Kemudian jika Anda memerlukan atap transparan model kekinian dengan harga terjangkau, Twinlite Greca adalah pilihan terbaik. Namun, atap ini hanya menyediakan satu ukuran, yaitu 2 x 0,82m dengan ketebalan 6mm.
Harga per lembarnya Rp180.000,00. Anda juga akan memperoleh tiga jenis warna yaitu opal, clear, serta cool grey.
4. Twinlite Gen 2
Terakhir adalah informasi harga polikarbonat tipe Twinlite Gen 2 yang cukup bervariatif. Kelebihan atap satu ini adalah tahan benturan. Selain itu, atap ini juga sangat jernih seperti kaca. Berikut ini daftarnya:
- Pertama, dengan ketebalan 6mm, panjang 2,1m dan lebar 11,8m harganya Rp4.058.750,00.
- Ketebalan 5mm, panjang 2,1m, serta lebar 11,8m harganya Rp3.485.000,00.
- Lalu, polikarbonat dengan ketebalan 10mm, panjang 2,1m, lebar 11,8m harganya Rp5.227.500,00.
- Terakhir, dengan ketebalan 16m, panjang 2,1m, dan lebar 12m harganya Rp8.882.000,00.
Sudah Tahu Harga Polikarbonat Per Meter?
Sekian informasi tentang harga polikarbonat per meter. Anda bisa mendapatkan berbagai jenis atap tersebut di Bildeco.com sebagai penyedia atap polikarbonat berkualitas dengan harga terjangkau. Karena itu, Anda bisa segera menghubungi Kontak Bildeco untuk informasi lebih lanjut.
Comments are closed.