24 Kesalahan Pemasangan Pada Bangunan Yang Bikin Ngakak! Jangan Ditiru!!

Kesalahan Bangunan – Banyak hasil pekerjaan bangunan yang keren dan bikin takjub. Hasil itu tidak terlepas dari peran dan kolaborasi dari para Arsitek, Interior Desainer, Kontraktor dan Pekerja Lapangan. Hasil tersebut banyak kita nikmati saat ini. Bahkan ada juga yang sudah menjadi icon pada suatu kawasan. Namun, ternyata banyak juga terjadi salah pemasangan pada bangunan yang bikin kita tertawa.

Memang saat ini produk bahan bangunan banyak sekali. Karena itu, selain berbekal pengalaman sebaiknya harus paham spesifikasi produk tersebut. Karena jika salah pemasangan bukan hanya produk yang terbuang, namun kamu akan rugi waktu juga.

Berikut adalah beberapa kejadian kesalahan pemasangan pada bangunan yang bikin kamu ngakak dirangkum oleh Bildeco.com dari berbagai sumber.

1. Rangka plafon yang dibongkar atau tangganya yang dipotong?

Kesalahan Bangunan

2. Kalau sudah turun ke bawah lalu kemana?

3. Ada yang tetap mau naik?

Kesalahan Bangunan

4. Kalau begini saat ganti lampu lebih mudah atau lebih susah?

5. Untung ada kursi jadi tetap bisa masuk

Kesalahan Bangunan

6. Itu stop kontak atau pembuangan air?

7. Rentan dirampok nih

8. Penempatan mesin cucinya cukup praktis sih. Benerkan ya?

9. Pilih anak tangga yang mana untuk masuk?

10. Kalau sudah terpasang gini, gimana cara ambil tangganya?

11. Ini yang kurang pas pintu atau saklarnya?

12. Kalau kamu pilih pake kabel panjang atau bikin seperti ini?

13. Kamu pilih pintu yang mana?

14. Tolong ambilkan kursi atau tangga saya mau masuk!

15. Bagaimana caranya agar kita bisa bersantai di balkon atas?

Kesalahan Bangunan

16. Ada yang bisa parkir disini?

17. Mungkin didalam juga ada ya?

18. Gak ketemu ditengah! gimana dong?

19. Pengen santai di bangku taman jadinya gak bisa santai

20. Sedang berpikir bagaimana caranya masuk ke ruangan atas itu

21. Tolong keretanya jangan dijalankan dulu ya

Kesalahan Bangunan

22. Laci ini sangat aman untuk menyimpan barang

23. Kalau kamu lewat bawah atau lompat?

Kesalahan Bangunan

24. Mungkin saat itu waktu lembur dan sudah lelah

Nah, Kami percaya kamu tidak akan melakukan Kesalahan Bangunan seperti diatas. Karena kamu pekerja yang berpengalaman. Terus ikuti info – info terkini di Bildeco.com agar kamu selalu terupdate.

Sumber : bemethat.com

Comments are closed.